Posts

Showing posts from June, 2012

Menyimpan dan Load Gambar Dari File DLL Menggunakan Delphi

Image
بسم الله ارحمن ارحيم  Asslamu 'Alaikum Warohmatullahi Wabarakatuh Alhamdulillah, Al-Fakir mau berbagi lagi dengan akhi wa uhkti semua yang baca dirahmati Allah Subhanahu Wa Ta'ala. Pada kesempatan ini, ana mau berbagi tentang cara menyimpan dam me-load gambar dari file DLL. DLL atau Dynamic Link Library adalah salah satu file yang sering digunakan untuk menyimpan sumber data-data baik berupa gambar, icon, audio, cursor dan lain-lain. Pada pemrograman delphi, telah disediakan fasilitas untuk membuat file DLL, yaitu DLL project. Ada 2 langkah yang akan dibahasa di sini yaitu membuat DLL dan aplikasi untuk meload DLL. Langkah pertama, ana akan jelaskan cara menyimpan gambar ke dalam DLL menggunakan project DLL delphi, dalam implementasi ini menggunakan Borland Delphi 7. 1. buat folder projectDLL 2. Simpan gambar ke dalam file resource (*.res) beri nama sumber.res atau terserah antum simpan dalam folder projectDLL, untuk membuat file resource lihat posting s